MIU Login

Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir

Selamat Datang di website ilmu al qur’an dan tafsir UIN maulana malik ibrahim malang

TENTANG

Prodi IAT didirikan pada tahun 2017 berdasarkan pada Surat Keputusan (SK) Direktur Jenderal Pendidikan Islam Nomor 1084 Tahun 2017. Pendirian Prodi IAT dilatarbelakangi realitas perkembangan keilmuan di Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKIN) di Indonesia yang semakin menurun, khususnya lembaga perguruan tinggi level Universitas Islam Negeri (UIN), termasuk Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang yang lebih didominasi program studi umum seperti sains, ekonomi dan humaniora. Di samping itu, prodi-prodi di UIN Maulana Malik Ibrahim Malang lebih banyak mengkaji permasalahan-permasalahan cabang dan ranting (furū`iyyah). Oleh karena itu, keberadaan Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir yang mengkaji dasar dan pokok agama (uṣūl al-dīn) memiliki peran penting dalam kajian yang dilakukan di UIN Maulana Malik Ibrahim Malang yang mengembangkan dan menekankan integrasi keilmuan yang menempatkan Al-Qur’an dan Hadis sebagai dasar dan inspirasi pengembangan keilmuannya.

Mahasiswa
0 +
Dosen
0 +

Pengelola

Ketua Program Studi

Ali Hamdan, M.A., Ph.D.

Sekretaris Program Studi

Miski, M.Ag.

BERITA

Jelajahi Informasi Terbaru Kami

Tenaga Pengajar